Rabu, 07 Desember 2011

Gambaran Umum Kesenian Korea

Kesenian tradisional di Korea, dalam hal ini musik dan tarian, diperuntukkan khusus sebagai suatu bagian dalam penyembahan “ lima dewa”.
Ada beberapa alat musik tradisional yang digunakan, misalnya hyeonhakgeum (sejenis alat musik berwarna hitam yang bentuknya seperti pipa dengan tujuh buah senar) dangayageum (alat musik mirip hyeonhakgum tetapi bentuk, struktur, corak, dan cara memainkannya berbeda dan memiliki dua belas buah senar).
Tarian tradisional yang cukup terkenal di Korea antara lain cheoyongmu (tarian topeng),hakchum (tarian perang), dan chunaengjeon (tarian musim semi). Tarian chunaengjeonditarikan sebagai tanda terima kasih kepada dewa irwolseongsin dan dewa sancheonsinatas panen yang berhasil.



sumber : http://ireneclarissa.wordpress.com/2009/09/28/makalah-antropologi/
foto : berbagai sumber

0 komentar:

Posting Komentar

Share

Twitter Delicious Facebook Digg Stumbleupon Favorites