Kamis, 13 Oktober 2011

Ogokbap (nasi limabutir)

Hari libur besar lainnya meliputi Daeboreum, bulan purnama pertama sesudah Seollal.

Pada hari libur ini, para petani dan nelayan berdoa meminta hasil panen dan tangkapan ikan yang melimpah, dan rumah tangga biasanya mengungkapkan keinginan untuk mengalami tahun yang penuh keberuntungan dan terhindar dari nasib buruk dengan cara mempersiapkan makanan istimewa berupa sayur-sayuran yang telah dibumbui.


Saat makan pagi pada perayaan Daeboreum, Ogokbap (nasi limabutir) dimakan beserta dengan berbagai macam sayur-sayuran yang telah dikeringkan

0 komentar:

Posting Komentar

Share

Twitter Delicious Facebook Digg Stumbleupon Favorites